Mahluk Mitologi yang Populer di Masyarakat Indonesia
Makhluk dalam legenda merupakan makhluk mitologis dan hidup dalam cerita rakyat (seringkali dikenal sebagai "makhluk ajaib" dalam buku-buku sejarah). Beberapa makhluk, seperti misalnya naga dan griffin, memiliki asal muasal dalam mitologi tradisional mereka, dan dipercaya merupakan makhluk yang benar-benar ada. Keragaman budaya Indonesia dan kekentalan budaya tadisional di dalamnya, membuat Indonesia memiliki banyak kisah mitologi yang diwariskan dari nenek moyang. Meskipun belum terbukti kebenarannya, namun mitologi ini masih hangat dibicarakan di masyarakat modern sekalipun. Mau tau makhluk mitologi Indonesia ? Berikut ini adalah sedikit ceritanya. Berikut 10 profil mahluk mitologi yang populer di masyarakat indonesia.
Penulis : INDONESIA 100% ~ Sebuah blog yang menyediakan berbagai macam informasi
0 komentar:
Post a Comment